Jenazah Lukas Enembe sudah Dibawa Menuju Bandara Soekarno Hatta untuk Diberangkatkan ke Papua
NewsHot
27 December 2023
14:05:38 WIB
Anonymous
Redaktur: TVRI Jakarta Portal Team

Jenazah Lukas Enembe dibawa menuju Bandara Soetta. Foto : Achmad Basofi
Jakarta, tvrijakartanews - Jenazah Lukas Enembe telah dibawa mobil ambulan untuk menuju Bandara Internasional Soekarno Hatta. Rabu (27/12/2023) pada pukul 20.19 WIB.
Dari keterangan yang diketahui, Jenazah Lukas Enembe akan diberangkatkan ke Papua pada Kamis, (28/12/2023) pukul 02.00 dini hari.
Kemudian akan tiba di Bandara Sentani, Papua, pada pukul 09.00 WIB.
(Achmad Basofi)